Trend Digital Marketing 2023, Wajib Tahu!
Digital marketing merupakan suatu konsep yang dinamis sehingga bisa berubah-ubah berdasarkan perkembangan trend yang terjadi di masyarakat. Dengan demikian, sebagai seorang pemasar maka sangat perlu bagi Anda untuk melakukan penyesuaian terhadap setiap perubahan trend yang terjadi pada masyarakat....
Cara Membuat Website Ecommerce Gratis Tanpa Coding
Saat ini, mungkin banyak pelaku usaha yang mulai merambah ke penjualan online seperti marketplace atau sosial media. Bahkan ada pula yang berjualan di website jualan online, tapi sayangnya dulu masih banyak orang yang kesulitan nih untuk bikin website toko hingga menyewa jasa web...
Cara Kerja Algoritma TikTok di Tahun 2022-2023
Apakah kamu sudah tahu cara kerja algoritma TikTok? Melihat pertumbuhan yang pesat dari TikTok, brand pun ikut masuk ke dalam platform ini untuk mempromosikan produk atau jasanya. Namun, untuk bisa memanfaatkan platform ini dengan optimal, kamu perlu mengetahui terlebih dahulu cara kerja...
9 Situs Edit Video Online, Gratis dan Tanpa Aplikasi
Video menjadi salah satu media penting penyebaran informasi. Tampilannya pun harus apik dengan editan agar penikmatnya bisa merasa nyaman saat menontonnya. Di era yang canggih ini, urusan edit-mengedit tidak perlu lagi memerlukan aplikasi. Sebab, ada situs edit video online yang bisa diakses...
Mengenal Program Startup Accelerator Indonesia dan Contohnya
Tahukan kamu bahwa dari banyaknya perusahaan rintisan atau startup yang berdiri ternyata hanya 5 persen saja yang mengalami keberhasilan. Dilansir dari Liputan6 terdapat berbagai penyebab yang membuat bisnis startup di Indonesia sendiri mengalami kegagalan yaitu mulai dari ketatnya persaingan...
Kupas Tuntas Budaya Perusahaan dalam Menghadapi Ketidakpastian Ekonomi 2023
Kupas Tuntas Budaya Perusahaan dalam Menghadapi Ketidakpastian Ekonomi Ketidakpastian ekonomi makro dan isu-isu tentang resesi pada tahun memang sulit untuk diprediksi secara akurat, Terlepas dari terjadinya resesi besar-besaran atau bounce-back nya ekonomi pada tahun 2023, semua pihak...
Tiga Raksasa Teknologi Berikan Rahasia Sukses Transformasi Digital di 2023
MarkPlus Conference 2023 yang digelar oleh MarkPlus Corp pada 8 Desember 2022 di The Ritz-Carlton, Jakarta menghadirkan talkshow Digital- Beyond Limits Business Transformation. {sales2} Di sesi ini, tiga perusahaan teknologi raksasa Google Indonesia, Microsoft, dan Aisensu, membagikan wawasan ...
Tren Web Design Tahun 2023 Yang Wajib Dilakukan Desinger
Kesan pengunjung situs web, 94% terkait dengan desain website. Oleh karena itu, penting untuk membuat desain yang baik. Untuk memastikan bahwa situs web kamu dapat menarik pengunjung, kamu perlu mengetahui tren web design yang terbaru. Namun, saat membuat sebuah website, kamu sebagai seorang...
Nasib E-Commerce 2023 Cerah, Ini Cara Memanfaatkannya
Startup solusi social commerce Desty baru saja menggelar acara dengan para merchant mereka dan pemilik bisnis, yang bertajuk “Raih Peluang Bisnis ECommerce di 2023!” di Kota Bandung. Kegiatan tersebut bertujuan untuk membahas potensi pertumbuhan bisnis e-commerce tahun 2023, dengan...
Social Media Trend 2023 Terbaru, Jangan Sampai Ketinggalan
Social media trend yang akan viral di tahun 2023 akan membantu akun instagram anda menjadi lebih terkenal. Salah satu cara mudah untuk menjadi lebih terkenal di sosial media adalah mengikuti trend yang sedang naik daun atau membuat trend baru yang kemudian terkenal di kalangan banyak...