Mengenal Apa itu Web Design Dan Cara Melakukannya
Apa itu web design atau desain web? Ini adalah tentang tampilan website yang Anda akses di internet. Anda melihat bentuk visualnya, struktur navigasi, tata letak (layout) dan lainnya. Dan itu semua adalah hasil dari web design. Jika tampilan website usang, jelek, membingungkan, atau rusak, itu...
E-Commerce adalah Pembelian dan Penjualan Secara Elektronik, Berikut Selengkapnya
Kini sangat lumrah ketika seseorang membeli barang secara online, bukan karena barang tersebut hanya bisa didapat di toko online. Namun berbagai alasan, seperti tidak punya waktu untuk membeli berbagai kebutuhan bulanan di swalayan atau karena banyak potongan harga. Hal tersebut juga terus ...
Memaksimalkan Penggunaan Media Sosial di Era Pandemi
Media sosial adalah wadah bagi seseorang atau orang sekelompok orang untuk mengekspresikan diri sendiri atau untuk menyebarkan informasi dan sebagai wadah untuk nyalurkan bakat atau kemampuan. Sosial media juga dimanfaatkan untuk bersosialisasi satu sama lain yang dilakukan secara online...
5 Tips Menjadi Desain Grafis Handal
Menjadi seorang desainer grafis memiliki peran untuk penting menyampaikan pesan melalui bentuk visual yang kreatif dan disertai desain menarik. Belakang ini, profesi desainer grafis kian diminati oleh berbagai perusahaan, baik itu konvensional maupun startup. Berikut ada 5 cara...
Manfaat Digital Marketing di Tengah Pandemi
Setiap orang yang memiliki usaha tentunya membutuhkan marketing untuk menggapai pasar yang dituju dan menggaet pelanggan untuk menaikkan bisnis Anda. Sayangnya, seringkali cara marketing yang sudah ada belum cukup untuk mengoptimalkan cakupan pasar yang dituju. Di tengah...
Coba 5 Strategi Personal Branding Ini, Pasti Berhasil!
Dalam dunia bisnis, personal branding sangat diperlukan dan memiliki pengaruh yang sangat kuat, lho. Hal tersebut akan membantu perusahaan atau bisnismu lebih mudah dikenal dan dipercaya oleh orang lain. Ingin mengetahui lebih dalam mengenai personal branding dan bagaimana...
10 SEO Tools Gratis untuk Mencari Kata Kunci
Transformasi bisnis di era digital mengalami perkembangan dan perubahan yang cukup cepat. Jika Anda memiliki sebuah bisnis, maka sudah tentu harus memikirkan strategi online marketing untuk memasarkan produk yang dimiliki agar dapat terus bersaing dalam dunia bisnis yang kompetitif. Strategi...
Mengenal Apa Itu Web Design dan Elemen Penting Pembuatannya
Situs web sudah menjadi hal yang umum saat ini dimana ada banyak situs berbagai macam jenis yang melayani berbagai industri juga yang bermunculan setiap harinya. Konsep desain dan pengembangan web itu sendiri telah ada selama situs web diluncurkan tahun 1990 silam. Dulu konsep ini memiliki definisi ...
Pengertian E-Commerce dan Contohnya
Pernahkan anda berbelanja online ? berbelanja melalui internet merupakan dampak yang positif di Era digital, dan Era Digital ini telah mengubah banyak hal, mulai dari aspek komunikasi, ekonomi sampai aktivitas jual beli. Perdagangan di zaman sekarang tidak berpusat pada pasar, swalayan, plaza, mall ...
Apa Pengaruh Sosial Media Dalam Peningkatan Karir?
Membicarakan tentang perkembangan teknologi dan informasi di era digital sekarang ini, kurang lengkap jika tidak membahas tentang sosial media. Kehadiran sosial media serta kemudahan aksesnya membuat sosial media memiliki banyak sekali pengguna di seluruh dunia. Sebut saja...